BINTUNI | Bongkarnews.com – Komisi Penyelenggara Pemilu (KPU) menyelenggara Rapat Pleno Terbuka penyempurnaan Daftar pemilih Tetap (DPT) Kabupaten Teluk Bintuni pemilu Tahun 2019 di Aula KPU Jl Raya Tisay kabupaten Teluk Bintuni, Kamis (13/09/2018) pukul 14.00 WIT.
Ketua KPU Teluk, Bintuni Hery Arius E.Salamahu membuka langsung rapat pleno secara terbuka untuk umum.
Turut hadir dalam kegiatan rapat diantaranya, Komisioner KPU Teluk Bintuni Turut hadir dalam kegiatan rapat diantaranya, Eko Proyono Utomo, S.I.Kom (Divisi Teknis KPUD Teluk Bintuni), Regina Baransano, SH (Divisi Program dan Data KPUD Teluk Bintuni), Didimus Kambia, SH (Divisi Hukum KPUD Teluk Bintuni), dan Lukman Hasan, S.Pd (Divisi Logistik KPUD Teluk Bintuni), Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Teluk Bintuni , Korneles Trorba, Supiah Tokomacoran, Slamet Widodo, Daud Daniel Balubun dan Rudi H.Baru.
Perwakilan dari Partai politik (Parpol) , 11 Parpol hadir (PKB, GERINDRA, PDIP, GOLKAR, GARUDA, PERINDO, PPP, PSI, PAN, HANURA, dan DEMOKRAT) dan 5 Parpol tidak hadir (Nasdem, Berkarya, PKS, PBB, dan PKPI).
Rapat pleno penepatan DPT sempat di skorsing atau di tunda dari pukul 17.00 WIT sore dan di lanjut hingga larut malam, penetapan DPT terganggu akbat jaringan internet.
Sesuai pada Rapat Pleno penetapan DPT yang dilaksanakan oleh KPU kabupaten Teluk Bintuni pada tanggal 19 Agustus 2018 lalu jumlah DPT 47.836, dari 24 Distrik dan dari hasil Rapat Pleno sudah mengalami perbaikan dengan Jumlah 47.286, di bacakan oleh Plt.Sekretaris KPU Ganem Seknun , sekitar pukul 22.30 WIT , Kamis (13/09/2018).
1. Distrik Bintuni
Laki-laki = 8.486 orang
Perempuan = 7.221 orang
Total 15.707 orang
2. Distrik Manimeri
Laki – laki = 2.505 orang
Perempuan = 2.079 orang
Total 4.584 orang
3. Distrik Toshiba
Laki-laki = 517 orang
Perempuan = 494 orang
Total 1.011 orang
4. Distrik Beimes
Laki – laki = 436 orang
Perempuan = 426 orang
Total 862 orang
5. Distrik Merdey
Laki – laki = 499 orang
Perempuan=: 454 orang
Total 953 orang
6. Distrik Masyata
Laki -lak = 333 orang
Perempuan= 341 orang
Total 675 orang
7. Distrik Biskop
Laki – laki = 262orang
Perempuan = 261orang
Total 523 orang
8. Distrik Mos utara
Laki- laki = 556orang
Perempuan = 472orang
Total 1.028 orang
9. Distrik Moskona timur
Laki – laki = 717orang
Perempuan = 543orang
Total 1.264 orang
10. Distrik moskona Selatan
Laki-laki = 620orang
Perempuan = 395orang
Total 1.015 orang
11. Distrik Moskona Barat
Laki- laki = 571orang
Perempuan = 402orang
Toyal 973 orang
12. Distrik Mayado
Laki- laki = 605orang
Perempuan = 392orang
Total 997 orang
13. Distrik Tomu
Laki- laki = 1.130orang
Perempuan = 1.010orang
Total 2.140 orang
14. Distrik Arandai
Laki- laki = 451orang
Perempuan = 467orang
Total 918 orang
15. Distrik Timbuni
Laki- laki = 309orang
Perempuan = 306orang
Total 615 orang
16 Diatrik Weriagar
Laki- laki = 441orang
Perempuan =” 455orang
Total 896 orang
17. Distrik Kamundan
Laki – laki = 289orang
Perempuan = 315orang
Total 604 orang
18. Distrik Babo
Laki- laki = 1.352orang
Perempuan = 1.193orang
Total 2.545 orang
19. Distrik Sumuri
Laki – laki = 3.481orang
Perempuan = 2.199orang
Total 5.680 orang
20. Diatrik Kaitaro
Laki- laki = 445orang
Perempuan =318orang
Total 763 orang
21. Distrik Aroba
Laki -laki = 736orang
Perempuan = 541orang
Total 1.277 orang
22. Distrik Wamesa
Laki-laki = 425orang
Perempuan = 386orang
Total 811 orang
23. Distrik Farfurwar
Laki – laki = 307orang
Perempuan = 327orang
Total 634 orang
24. Distrik Kuri
Laki-laki = 416 orang
Perempuan = 396 orang
Total 812 orang.
Total keseluruhan TPS DPT , Laki-laki 25.889 orang dan Perempuan 21.397 orang. Total 47.286 orang, selisih dengan DPT yang lalu (19/8) berjumlah 550 orang dan berita acara ditanda tangani oleh Ketua KPU dan Komisioner KPU Teluk Bintuni, Bawaslu Teluk Bintuni dan perwakilan Parpol. Pelakasanaan rapat pleno berjalan dengan baik. (Haiser Situmorang